Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sosialisasikan Pentingnya PILKADA Damai 2024

    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sosialisasikan Pentingnya PILKADA Damai 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sosialisasikan Pentingnya PILKADA Damai 2024

    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana, Bripka Dede Irvana S, melaksanakan kegiatan sambang warga di Kampung Pasirsallam, RT 03/05, Desa Kertaangsana, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 12.00 WIB hingga selesai.

    Dalam kesempatan tersebut, Bripka Dede menyampaikan himbauan kepada warga terkait pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban dalam rangka menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (PILKADA) 2024. Ia mengajak masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam menjaga suasana yang kondusif selama proses pemilihan.

    Beberapa pesan penting yang disampaikan antara lain:

    1. Tidak menyebarkan berita hoaks.
    2. Tidak mempolitisasi isu SARA.
    3. Tidak mudah terprovokasi.
    4. Menghindari tindakan intimidasi.
    5. Tidak melakukan persekusi.
    6. Tidak main hakim sendiri.

    Kegiatan sosialisasi ini berjalan dengan aman dan tertib. Warga setempat menyambut baik himbauan yang diberikan, dengan harapan agar PILKADA 2024 dapat terlaksana dengan damai dan tanpa gangguan.

    Kepala Kepolisian Sektor Nyalindung, AKP Joko Susanto Supono, S.Kom, menyampaikan apresiasinya atas kegiatan ini, serta berharap masyarakat terus menjaga kerukunan dan keamanan di wilayahnya.

    Demikian laporan kegiatan ini disampaikan, dengan situasi yang tetap aman dan kondusif.

    polres sukabumi
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi DPSHP Pilkada...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Wangunreja...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo
    Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma
    Bhabinkamtibmas Desa Cikidang Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan Anjangsana untuk Tingkatkan Keamanan dan Kewaspadaan Warga
    Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Panen Kedua Tanaman Timun, Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo
    Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma
    Bhabinkamtibmas Desa Cikidang Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan Anjangsana untuk Tingkatkan Keamanan dan Kewaspadaan Warga
    "Patroli Dialogis Polsek Kalapanunggal: Memastikan Keamanan dan Kondusifitas Wilayah
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo
    Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma
    Patroli Biru Malam Polsek Gegerbitung untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Lakukan Anjangsana dan Himbauan Kamtibmas
    Aipda Sudiro Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi sambang warganya
    Bhabinkamtibmas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Gencar Sosialisasikan Program Polri Presisi
    Safari Subuh di Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Saling Bersilaturahmi dengan Masyarakat

    Ikuti Kami